Laptop atau notebook khusus gaming memang terkenal yang harganya sangat mahal bahkan mampu membeli mobil sejenis MPV atau mobil sedan (second), tetapi dibalik harganya yang sangat mahal itu disebabkan oleh penyematan computer PC high kedalam sebuah perangkat. Apa bila laptop gaming dibanderol dengan harga Rp 80 Jutaan? Teknologi ada yang ada didalamnya!?
HardRock Café, Jakarta (31/3), pabrikan ASUS me – launching 2 produk teranyarnya, yang termasuk ke dalam lini ROG dan salah satu merupakan laptop gaming yang dihargai dengan harga yang fantastis, Liquid Cooled Gaming Laptop GX700 selain pemanfaatan intel i7 Skylate dan GTX980, laptop ini dilengkapi kemampuan water cooler.


10 tahun belakangan ini ASUS serius dalam mengembangkan produk – produk gamingnya, melalui ROG ini dimulai peluncuran motherboard gaming yang mampu para gamers memainkan game yang membutuhkan spek TINGGI DEWA. GX700 Merupakan laptop gaming yang diproduksi secara limited edition. ASUS mengklaim produk ini berteknologi yang sangat mutakhir saat ini. Diawali dengan hadirnya processor interl Core i7 – 6820HK, yang mampu di overclock hingga 4.1 GHz, selanjutnya adalah dapur grafik NVIDIA GeForce GTX 980, dengan VRAM 8 GB GDDR 5. Memory penyimpanan dilengkapi dengan teknologi G – SYNC. Laptop ini juga mendukung layar Trinity, dengan memanfaatkan VGA port/mini D-sub 15 pin, dan 1 HDMI port. Pada bidang speaker ASUS menawarkan 1 subwoofer dan 4 buah speaker dan terakhir laptop ini dilengkapi dengan baterai 8 Cells 90 Wh.


Mahalnya laptop gaming ini karena dengan harga 80 Jutaan ASUS mewarkan produk liquid cooling system yang ditempelkan pada bagian belakang. Komponen tersebut dibekali dengan 2 buah tangki air, yang mampu menampung air 67 liter. Sistem pendingan seperti tersebut maka GX700 diklaim mampu menambah kecepatan 40%.

Bagi kalian yang ingin mempunyai produk ini, bisa melakukan pre – order dengan banderol Rp. 79.999.000 dengan ++ yaitu : water cooling dock, ROG SICA Mouse, ROG STRIX Headset, ROG Command Case, dan ROG Customized jersey ingat yaa produk ini limited edition.

0 komentar:

Post a Comment

 
Top